Euro Menguat Setelah Membaiknya Data Ekonomi

Posted Januari 6th, 2014 20:57:28 Contributed by & filed under
Euro rebound pada hari Senin ini, dikarenakan membaiknya data ekonomi di zona Eropa, sehingga menyarankan Bank Sentral Eropa tidak akan melonggarkan kebijakan lebih lanjut dalam waktu dekat.
Euro adalah salah satu mata uang dengan peforma terbaik pada tahun lalu – di dukung oleh faktor-faktor seperti bank-bank di zona eropa memulangkan dana untuk menopang basis modal mereka, dan membayar pinjaman murah ECB – meskipun demikian euro melemah dalam beberapa hari terakhir.
Euro bangkit dari level terendah satu bulan di kisaran $ 1.3604, mendapatkan dukungan disebabkan sentimen zona euro mencapai tertinggi dalam hampir tiga tahun,
Euro juga menguat di karenakan Composite Purchasing Managers Index zona eropa, naik menjadi 52.1 pada bulan Desember, sejalan dengan perkiraan, yang mana index di atas di atas 50 mengindikasikan pertumbuhan.
sumber : reuters


LihatTutupKomentar